Contoh Sub Menu1 Contoh Sub Menu2 Contoh Sub Menu3
Contoh Sub Menu1 Contoh Sub Menu2 Contoh Sub Menu3

Sabtu, 15 Februari 2014

Kelemahan hukum triade dobereiner, hukum oktaf newlands, hukum Mendeleev, system periodic modern - kimia

Assalamu'alaikum wr. wb.

selamat sore sobat dumai, di post pertama blog ini. mang ricky akan berbagi sedikit ilmu kimia yang telah saya pelajari. yah meskipun pelajaran kimia itu bikin pusing 7-1000 keliling ( buanyak banget pusingnya ya )  tapi apa boleh buat, kita harus mengerjakan tugasnya demi mendapatkan nilai. :)

yaudah kalo  udah ga sabar baca sendiri artikelnya



Kelemahan hukum triade dobereiner
System ini kurang efisien karena ternyata ada beberapa unsur lain yang tidak termasuk dalam satu triad , tetapi mempunyai sifat sifat mirip dengan triad tersebut, atau pada kenyataan bahwa jumlah unsur yang memiliki kemiripan sifat tidak hanya 3 buah

Kelemahan hukum oktaf newlands
1. Hanya berlaku untuk unsure unsure ringan. Jika diteruskan, ternyata memiliki kemiripan sifat terlalu dipaksakan. Misalnya, Zn mempunyai sifat yang cukup berbeda dengan Be, Mg, dan Ca.
2. Hukum oktaf newlands hanya berlaku untuk unsur unsur dengan massa atom yang rendah

Kelemahan hukum Mendeleev
1. Panjang periodik tidak sama dan sebabnya tidak dijelaskan
2. Beberapa unsur tidak disusun berdasarkan kenaikan massa atomnya, contoh : Te (128) sebelum I (127)
3. Selisih massa unsur yang berurutan tidak selalu 2, tetapi bekisar antara 1 dan 4 sehingga sukar meramalkan massa unsur yang belum diketahui secara tepat
4. Valensi unsur yang lebih dari satu sulit diramamalkan dari golongannya.
5. Anomali (penyimpangan) unsur hydrogen dari unsur lain tidak dijelaskan

Kekurangan system periodic modern
Belum ada kekurangan baik pada susunan tabel maupun peletakan setiap unsurnya sehingga tabel periodik terus digunakan hingga sekarang


ya.. cukup sekian posting dari saya, semoga bermanfaat, dan maaf apabila masih banyak kesalahan (masih newbie :) ) 

semoga bermanfaat


Tidak ada komentar:

Posting Komentar